Personalisasi pelatihan maupun pendidikan unutk para personil dalam industri adalah hal penting dan akan selalu dibutuhkan dalam meningkatkan kualitas dan pengalaman para personil. iRisk Consulting berkomitment untuk berkontribusi sebagai partner dalam pembelajaran asuransi baik Dasar-Dasar Asuransi maupun Produk-Produk Asuransi.